Tag: Fakultas Syariah

Prodi MPI FTIK IAIN Lhokseumawe Raih Predikat Baik Sekali

lpm.iainlhokseumawe.ac.id | Program Studi Manajemen Pendidikan Islam FTIK Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Lhokseumawe telah melewati kegiatan Asesmen Lapangan yang dilakukan olah dua asesor LAMDIK (Dr. Ikhsan, M.M. dan Dr. Dedy Achmad Kurniady, M.Pd.) pada Senin-Selasa (13-14/03/2023) lalu, akhirnya menerima keputusan penilaian. Melalui Surat Keputusan Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK) tanggal 28/03/2023 dengan Nomor Surat: […]

Serah Terima Serdos IAIN Lhokseumawe

lpm.iainlhokseumawe.ac.id | Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe sebagai salah satu Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri di Indonesia turut mengikutsertakan 9 (sembilan) dosen dalam program Sertifikasi Dosen (Serdos) yang ditujukan untuk meningkatkan kualitas pendidik. Serdos juga menjadi upaya untuk memenuhi standar kualitas pendidikan tinggi yang ditetapkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Program Serdos yang dilaksanakan pada […]

Sekretaris LPM Menjemput Sertifikat Keprofesian Dosen

lpm.iainlhokseumawe.ac.id | Perolehan sertifikat keprofesian menjadi momen penting dalam karier akademik seorang dosen. Sertifikat tersebut menunjukkan bahwa dosen sebagai pendidik telah memenuhi persyaratan untuk menjadi seorang profesional yang telah menyelesaikan program pendidikan dan pelatihan tertentu. Dr. Zulfikar Ali Buto, M.A., selaku Ketua Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) IAIN Lhokseumawe merekomendasikan Sekretaris LPM, Dr. Agus Salim Salabi, […]

Simulasi Asesmen Lapangan Prodi MPI FTIK IAIN Lhokseumawe

lpm.iainlhokseumawe.ac.id | Kegiatan simulasi Asesmen Lapangan (AL) sangat penting dalam persiapan akreditasi program studi yang akan digelar secara daring oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan (LAMDIK) tanggal 13-14 Maret 2023 mendatang. Simulasi yang dilaksanakan Rabu, 8 Maret 2023 diharapkan membantu program studi mempersiapkan diri dengan lebih baik untuk menghadapi proses akreditasi yang sebenarnya. Pada simulasi AL […]

Simulasi 1 Akreditasi Jurusan Hukum Keluarga Islam Fakultas Syariah IAIN Lhokseumawe

Jum’at, 23 April 2021 Tim LPM IAIN Lhokseumawe melakukan kunjungan ke Fakultas Syari’ah IAIN Lhokseumawe kunjungan ini dilaksanakan dalam rangka Simulasi 1 untuk persiapan AL jurusan Hukum Keluarga Islam Fakultas Syariah IAIN Lhokseumawe simulasi ini dihadiri oleh pimpinan Fakultas Syariah hal hal yang perlu diperbaiki saat ini adalah persiapan dalam menjawab pertanyaan para asesor Terima […]

Penyerahan Dokumen-dokumen LPM IAIN Lhokseumawe Tahun 2020

Alhamdulillah, atas izin dari Allah SWT Lembaga Penjaminan Mutu IAIN Lhokseumawe selama tahun 2020 telah menyelesaikan beberapa dokumen dokumen penting sebagai acuan serta pegangan untuk menjadi “Strive for the Best Quality” adapun pedoman pedoman tersebut adalah: Buku Pedoman Pengelolaan Mutu Buku Kebijakan SPMI Buku Manual SPMI Buku Standar SPMI Buku Formulir SPMI Buku Panduan Daring […]

Simulasi Akreditasi Hukum Tata Negara Fakultas Syari’ah IAIN Lhokseumawe

Rabu, 2 Desember 2020 Tim LPM IAIN Lhokseumawe mengunjungi Fakultas Syari’ah untuk mengadakan simulasi Akreditasi pada Program Studi Hukum Tata Negara jurusan ini telah memasuki Asesmen Kecukupun (AK) yang ke-9 melihat dari status AK ini maka Fakultas berinisiatif untuk melakukan Simulasi I agar persiapan saat memasuki Asesmen Lapangan (AL) lebih siap Simulasi ini dihadiri oleh […]